MUNYUUUUKKK!!!!

Nostalgia SMA Kita

12 Maret, 2009

Dentist Band. Band Selepas SMA Dikenang Sepanjang Masa

(Tulisan ini diambil dari blognya Bendhol, dengan judul asli "The Band". Dengan sedikit editan dan penambahan foto)
Gara-gara mendengar percakapan teman dikursi belakang....hadirlah sebuah band fenomenal di dunia permusikan jogja.
Si-Klur (yang jago banget dalam bermain gitar) mengajak Bodhong (yang juga gape bermain gitar) untuk membentuk sebuah band, dan bercita-cita untuk tampil di pentas perpisahan SMU nanti.
”Dhong, gawe band yo, kowe iso gitar to” kata si klur
”hayuukkk, kowe yo jago gitar to, malah wes nge’i kursus privat kan?, aku nge’bass wae yo” 
jawab si bodhong.
Si klur bersemangat ”sippp tenan, kuwi si klowor iso nge’drum, cocok wes iki”
”lha sing nyanyi sopo klur?” 
tanya si bodhong
Aku yang berada dimeja depan mereka, tertarik dengan percakapan mereka, berbaliklah aku untuk nimbrung, tiba-tiba si bodhong kegirangan ”nah, kowe wae ndhol dadi vocalist”
Aku agak kaget juga mendapat tawaran itu, tapi tanpa pikir panjang ”Oke, Mangkat, aku vocalist’e”

Deal.......
Dimulailah petualangan sebuah kumpulan anak-anak muda yang mencoba meraih mimpi dengan bermain musik.

Saat itu kami di tahun terakhir di. SMU tercinta, praktis waktu kami setahun terakhir habis untuk latihan band dan tentunya bimbingan belajar Ebtanas (secara udah kelas 3, dan siap2 masuk kuliah)
Kami latihan keliling dari studio ke studio, praktis uang jajan aku juga banyak dialokasikan untuk urunan sewa studio. Bermacam2 lagu kami coba, pada awalnya susah juga menyatukan genre musik kami, secara si Klur sang gitaris adalah seorang gitaris melodis abisss (aliran yngwie malmsteen, joe satriani, Metallica gitu deh) pokoke dalam sebuah lagu harus ada waktu dimana dia kudu beratraksi dengan solo gitarnya, sedangkan si Bodhong sang bassist, adalah seorang Slow Rock’er Romantic, jadi bermain bas penuh penghayatan, pokoke koyok lagi ngendong bayi gitu deh, dan si Klowor sang Drumer juga seorang drumer beraliran Heavy Metal’ist (Power Slave, U Camp, Power Metal, Hellowen, Edane) dan aku sang vocalist adalah penganut aliran sesat, eh salah deng, Afdhal adalah seorang Punk’er sejati yang terinfluence dengan musik Ska yang lagi booming ditambah dengan Aliran Alternative yang sedang konsisten di tahun 90’an.
Hmm susah juga kan menggabungkan soul musik kami dalam satu band, tapi akhirnya kami menyepakati untuk tidak saling menunjukkan idealisme musik kami masing-masing dan lebih memilih lagu secara bersama-sama dan lagu tersebut yang akan siapkan satu tahun kedepan. Pada awalnya kita sepakat agar aku bernyanyi sambil bermain gitar, berhubung aku belum terbiasa bermain gitar listrik dan lagu2 yang kami siapkan menuntut banyak pecicilan, so diputuskan vocalist haram hukumnya untuk bernyanyi sambil bergitar...baekllahhh 

Tibalah saatnya kami pentas di acara perpisahan SMU. Kami akan tampil di 2 band terakhir….satu sisi sih seneng juga maen terakhir, tapi disisi lain, gelisah juga kalo band2 sebelum kami bermain bagus....So kami memutuskan untuk tidak mengikuti acara ini dari awal, kami akan datang di aula sekolah mendekati jam pentas kami.
Konon katanya panitia, sengaja kami ditaruh dibagian belakang, dikarenakan band kami ini adalah band potensi rusuh, halah!!!!!

Dari beberapa lagu yang sudah disiapkan, akhirnya kami memutuskan untuk membawakan lagi milik PAS Band; Perjalanan (album ke.3 indieVduality), Song 2’nya BlurSanteria’nya Sublime dan lagu yang kami arrange sendiri yaitu lagu anak-anak HELLY GUK-GUK-GUK yang kami bungkus dalam nuansa Rock Alternative

So tampilah kami...sengaja aku masuk panggung terakhir, biarin temen2 duluan menyiapkan semuanya, jgn sampe aku bengong kelamaan diatas panggung kan….., sampai tiba saatnya dan mendapat kode dari si bodhong, waktunya sang vocalist masuk panggung dan pentas.
Dan benar memang penampilan band kami ini potensi rusuh hehehe…secara sebelum naik panggung ada 3 pesan dari gank adik-adik kelas dan teman2 seangkatan
- Pesen semua Gank adik-adik kelas supaya maju didepan panggung
- Pesen saat si-klur (gitarist) bermain solo gitarnya disalah satu lagu, aku harus Turun panggung dan berjoget bersama dengan teman2 dibawah panggung
- Pesen untuk meneriakkan sesuatu di akhir pentas......
Pesan pertama pasti aku sampein, pesen ke 2 aku jalanin dan pesan terakhir tetep aku teriakkan dengan lantang.
Allahu Akbar... Allahu Akbar!!!
Eh.. salah... iki dudu Adzan dink yoh!
"Helly... guk guk guk! Kemari... Guk guk guk!
(Sik moro kok malah Rembol?!)

4 lagu yang kami tampilkan, alhamdulillah lancar semua, dan setiap pergantian lagu teman2 langsung cepat masuk ke lagu berikutnya, ini membuatkan tidak terlalu lama ”berbasa-basi” dipanggung. Dan Alhamdulillah’nya jg selama pentas, lampu dari blitz kamera dari bawah panggung tidak henti2nya berkilat dan mengabadikan moment ini(gayyaaa, sok ngartis.com...)

Iki critane akting!
Obesine Bendhol ki penabuh drum! Ning sementara nabuh ndhase Bodhong sik!
Kenapa Band ini ditaruh di akhir acara? Karena biasanya Band terlahir adalah band yang dinantikan. Dan ternyata benar. Konser Dentist adalah band penutup paling rame. Tercatat, puluhan gelas Aqua dilempar kesana-sini, Kursi-kursi berterbangan, mooshing, bongo, semuanya tertawaaaa hahahaha..

Alhamdulillah pentas kami pertama kali seumur hidup ini sukses.Bagaimana nasib band kami setelah itu....Bubarrrrrrr ....Hehehe

~~~


Setelah lulus SMU, kami ber4 terpisah universitas, komunikasi agak
 terputus, pada awal2 kuliah kami masih sering kumpul dan latihan bareng. Ban
d ini menunjukkan gejala perpecahan saat musik indonesia mulai muncul band-band dengan vocalist cewek (Cokelat, Galeri band’nya cindy fatikasari), dan si-klur sang gitarist memutuskan untuk memberi variasi dalam band kami dengan menambah satu vocalist cewek, plan’nya sih akan menduetkan aku dengan vocalist cewek ini, tapi dalam latihan, porsi nyanyi lebih banyak untuk lagu-lagu yang dibawakan sang vocalist baru. Karena hal itulah aku sudah mulai jarang ikut latihan la
gi, apalagi aku sdh mulai disibukkan dengan kegiatan baruku di klub
 sepakbola dan aktivitas ”politik” dikampus
So Band ini benar2 bubar, dan info y
ang aku dapat, bahwa terjadi cinta segitiga diantara mereka, jebolane si-Klur yang merekomendasikan vocalist cewek ini jatuh cinta ama sang vocalist baru, sementara si vocalist cewek ini ”main hati” dengan si bodhong sang bassist. Dan setelah resmi bubar si-klur dan si-klowor membentuk band baru dan akhirnya mereka sukses menjadi home band di salah satu cafe di jogja.

DENTIST.....YES.......DENTIST BAND....itu adalah nama band kami
Huahahaha.....aku aja gak tau per
sis kenapa sampai aku setuju dengan nama band ini.
Nama Band ini yang memutuskan bukan kami ber4, melainkan teman-teman sekelas...Dentist ini diputuskan oleh teman-teman karena salah satu dari anggota band kami sangat-sangat membutuhkan perawatan intensif dari seorang Dentist (dokter gigi)...maap seribu maap, salah satu anggota band kami Giginya maju kedepan (qiqiqiqi...sorry klur) 

Oh iya ada satu lagi yang terlewat...apa yang terjadi 
setelah pentas berkaitan dengan pesan ke.3 dari teman2 dibawah panggung....
Hihihihi...kalo yang ini rahasia (agak anarkis, sarkasis, pokoke kaco deh)